Berita

//

Vaksinasi Booster Tahap Pertama untuk Nakes Dimulai

2021-08-09 05:14:47 Admin Web Portal


LUBUKLINGGAU-Pemerintah Kota (Pemkot) Lubuklinggau mengadakan vaksinasi booster atau suntikan ketiga untuk tenaga kesehatan (Nakes) yang ditinjau secara langsung oleh Wali Kota Lubuklinggau, H SN Prana di Rumah Sakit Ar Bunda Lubuklinggau, Senin (9/8). 

Dalam kesempatan itu, Wako mengatakan vaksinasi booster pertama ini bertujuan agar tenaga kesehatan terjamin kesehatannya dan semakin kuat. Vaksinasi juga dilakukan di tempat-tempat lain seperti Rumah Sakit Siti Aisyah (RSSA) serta pusat pelayanan kesehatan. 


Ada sekitar 1920 dosis booster vaksin Moderna yang disiapkan sedangkan sasaran pertama pada tahap satu sebanyak 312 nakes, vaksinasi akan terus berlanjut sampai semua nakes di Lubuklinggau di vaksinasi semua. 

Wako menginstruksikan agar pelaksanaan vaksinasi harus didata dengan benar jangan sampai salah. (*)




Berita terkait:


RS Siloam Silampari di Resmikan Gubernur dan CEO Lippo Group

Riki Junaidi Apel dan Cek Pelayanan RS Siti Aisyah

Berantas Wabah Nyamuk DBD, Pemkot Laksanakan PSN

Sekda Harapkan UHC 95 Persen di Lubuklinggau

Sekda Hadiri Senam Kolosal HUT BPJS ke 50 Kota Lubuklinggau

Riki Junaidi : Ortu Jangan Khawatir Dengan Imunisasi Anak

Sekda : Dengan Akreditasi, Diharapkan Puskesmas Tingkatkan Pelayanan dan Keselamatan Pasien

Evaluasi Hasil Pelaksanaan Imunisas Campak Rubella (MR)

13 Gedung Diresmikan, Wako Harapkan RSSA Terus Termotivasi Berikan Pelayanan Lebih Baik

Lubuklinggau Siap Jadi Kota Sehat


Kategori Berita


Government Public Relation



Pengunjung


  • Hari Ini 101
  • Kemarin 12977
  • Minggu ini 97569
  • Bulan Ini 187229
  • Total 1994853

Polling


Berapa kali anda mengunjungi webiste ini?