Berita

//

Pemerintah Kota Lubuklinggau menerima secara simbolis Bantuan Keuangan Pemerintah Provinsi Sumsel kepada Pemerintah Desa

2019-07-05 04:38:58 Admin Web Portal


Pemerintah Kota Lubuklinggau menerima secara simbolis Bantuan Keuangan Pemerintah Provinsi Sumsel kepada Pemerintah Desa, Kelurahan dan Desa persiapan tahun anggaran 2019 .

Dalam kegiatan ini, Dua Kelurahan di Kota Lubuklinggau juga menerima hadiah sebagai Juara 1 Lomba Desa dan Kelurahan tingkat Provinsi Sumsel tahun 2019. Dan Juara 1 Lomba Desa dan Kelurahan Pelaksana Gotong Royong terbaik Tingkat Sumsel yang langsung diserahkan oleh Gubernur Sumsel, H Herman Deru di halaman Bank Sumsel Babel Jalan Gubernur AH Bastari Jakabaring Palembang, Kamis (4/7/2019).

Penyerahan secara simbolis bantuan keuangan provinsi sumsel diterima oleh 16 orang dari Lubuklinggau. Sementara Juara 1 Desa/Kelurahan Terbaik diraih oleh Kelurahan Muara Enim Kecamatan Lubuklinggau Barat I dan Juara 1 Lomba Desa/Kelurahan Pelaksana Gotong Royong Terbaik yakni Kelurahan Petanang Ilir Kecamatan Lubuklinggau Utara I.

Hadir dalam acara ini, Wakil Walikota, H Sulaiman Kohar, Wakil Ketua I TP PKK, Hj Sri Haryati Sulaiman, Camat dan Lurah.





Berita terkait:


Walikota dan Dandim Sambut Tim Penilai Lomba Binter ke XX 

Walikota Lubuklinggau Teken MoU Bersama Kapolda Sumsel

Batik Durian Goes to National

DMI Lubuklinggau Lima Besar Pengelolaan Akustik Masjid se-Indonesia

Peduli HAM, Pemkot Lubuklinggau Raih Penghargaan Dari Mekumham RI

Wako Terima Penghargaan Hasil Evaluasi SAKIP dengan Predikat 'B'

Kampung Bersih Lubuklinggau Wakili Sumsel Lomba PHBS

Pemkot Terima Penghargaan Pastika Parama

DPAD Lubuklinggau Raih Prestasi di Perpuseru Award 2018

Pemkot Lubuklinggau Ikuti Kegiatan Gelar TTG ke-14 di OKU


Kategori Berita


Government Public Relation



Pengunjung


  • Hari Ini 1764
  • Kemarin 1275
  • Minggu ini 3039
  • Bulan Ini 37915
  • Total 875778

Polling


Berapa kali anda mengunjungi webiste ini?