Berita

//

Staf Ahli Harapkan Masyarakat Gunakan QRIS

2024-11-05 01:39:21 Admin Web Portal


LUBUKL LINGGAU - Penjabat (Pj) Wali Kota Lubuk Linggau,  H Koimudin melalui Staf Ahli Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik, Heri Suryanto menghadiri Gebyar QRIS di Taman Olahraga Silampari (TOS), Minggu (3/11/2024).

Dalam sambutannya, Heri Suryanto mengatakan bahwa Quick Response Indonesian Standard atau QRIS adalah satu untuk semua sehingga bisa menghubungkan semua rekening. 

Oleh karena sudah saatnya masyarakat menggunakan QRIS sebagai kode resmi dari pemerintah.

"Saya berharap semua perusahaan menggunakan sistem pelayanan ini dalam upaya menghindari kriminalitas dan mengurangi kejahatan dalam transaksi jual-beli," ucapnya.

Kegiatan ini juga diisi dengan senam bersama, pameran UMKM, sosialisasi mengenai Qris dan cinta rupiah, games, doorprize dan pasar murah Bulog.

Turut hadir; FORKOPIMDA, Staf Ahli, Asisten, Sekwan, Kepala OPD, Kabag dan camat.(*/Esa)





Berita terkait:


Pemkot Lubuklinggau Raih WTP Lima Tahun Berturut-turut

26 Ribu Lebih Uploader logo "Ayo Ngelong ke Lubuklinggau", Pecahkan Rekor MURI

PERINGATAN HARI PAHLAWAN KE - 71 TAHUN 2016

HT Kunjungi Kota Lubuklinggau

Upacara Memperingati HUT RI ke 72

HUT RI, Menpora Kenakan Pakaian Adat Lubuklinggau

Acara Malam Resepsi Kenegaraan meriah, Walikota berikan bingkisan kepada Veteran Kota Lubuklinggau

Sekda Tutup Diklat PIM tingkt IV angkatan VI dan VII

Walikota Jalan Santai Bersama Ratusan Warga Mesat Jaya

Peringatan Gempa BMKG


Kategori Berita


Government Public Relation



Pengunjung


  • Hari Ini 3544
  • Kemarin 12977
  • Minggu ini 101012
  • Bulan Ini 190672
  • Total 1998296

Polling


Berapa kali anda mengunjungi webiste ini?